Drama yang populer di kalangan pecinta drama Korea ini, cukup menarik perhatian saya yang termasuk dalam kategori jarang nonton drakor. Namun, saya baru sempat nonton drama ini di Netflix saat memasuki episode 14, menjelang dua episode terakhir. Meskipun dari judulnya terkesan serius, membahas tentang start up, dan di setiap episodenya dikasih judul yang berhubungan dengan persiapan apa yang harus disiapkan kalau memulai sebuah start up. Namun, sebetulnya dibalik semua itu, drama ini merupakan drama keluarga.
Saat masih kecil, dua kakak beradik bernama Seo Dal-mi yang diperankan oleh Bae Suzy dan Seo In-jae yang diperankan oleh Continue reading “Review Drama Start-Up”
You must be logged in to post a comment.